21 Jul 2023
Yogyakarta – Humas BRIN. Direktur Politeknik Teknologi Nuklir Indonesia (Poltek Nuklir) BRIN Zainal Arief secara resmi menutup kegiatan asrama bagi mahasiswa putra tahun akademik 2022/2023 pada Selasa (18/7).
Dalam sambutannya Zainal menyampaikan pentingnya etika, soft skill, sikap, dan perilaku yang baik dari mahasiswa untuk bekal di masa depan. “Pengembangan karakter harus terus dig...